Ciri-ciri Kebahasaan Drama

 Ciri-ciri Kebahasaan Drama

  1. Menggunakan kata ganti orang pertama dalam dialog-dialognya.
  2. Banyak menggunakan kata yang menyatakan urutan waktu (konjungsi kronologis).
  3. Banyak menggunakan kata kerja yang menggambarkan suatu peristiwa yang terjadi (kata kerja material).
  4. Banyak menggunkan kata kerja yang menyatakan sesuatu yang dipikirkan atau dirasakan oleh tokoh (kata kerja mental).
  5. Menggunakan kata-kata sifat untuk menggambarkan tokoh, tempat, atau suasana.




Gambar : Drama memiliki ciri kebahasaan yang khusus

LihatTutupKomentar